HARIAN MASSA - Lima jenazah korban gempa Cianjur ditemukan terkubur longsoran tanah, di Desa Cijedil, Kecamatan Cugenang.
Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Dedi Prasetyo mengatakan, jenazah pertama ditemukan oleh tim yang dipimpin oleh Aiptu Jose Fernandes.
"Korban yang diketahui seorang pria ditemukan di dekat sungai wilayah Desa Cijedil, Kecamatan Cugenang," katanya, Sabtu (26/11/2022).
Baca juga: Korban Meninggal Gempa Cianjur Bertambah Menjadi 310 Orang, 24 Masih Hilang
Selanjutnya, jenazah korban dibawa ke RSUD Sayang Cianjur untuk diidentifikasi.
"Selanjutnya pada pukul 09.20 WIB, tim Brimob kembali menemukan dua jenazah. Setelah diidentifikasi, jenazah itu diketahui merupakan seorang pria dan satu bayi perempuan berusia dua tahun," jelasnya.
Kedua korban ditemukan tertimbun longsor di Desa Cijendil, Cugenang.
Baca juga: Korban Meninggal Gempa Cianjur Capai 284 Jiwa, 151 Masih Hilang Terkubur Reruntuhan Bangunan
"Operasi SAR di titik ini dipimpin Ipda Aef Saiful Azis dan 25 Pers Brimob," sambungnya.
Artikel Terkait
Ibu Hamil Gagalkan Aksi Curanmor di Depok Seorang Diri
Gerombolan Geng Motor Serang Warga Sukabumi, 2 Warga Terluka Disabet Benda Tajam
Usai Bersetubuh, Pasangan Selingkuh Digerebek Warga Lalu Diarak Ramai-ramai
5 Kekejaman Amangkurat I, Nomor 3 Paling Brutal
Dahsyatnya Gempa Cianjur: Puluhan Bangunan Hancur, 56 Meninggal Dunia 700 Luka-luka
Korban Meninggal Gempa Cianjur 162 Jiwa, Bangunan Rusak 2.345 dan 13.784 Warga Mengungsi
Sebanyak 62 Gempa Susulan Terjadi di Cianjur, Paling Besar Berkekuatan M4,2
Usai Diguncang Gempa Bumi Dahsyat M5,6, Kabupaten Cianjur dan Sukabumi Gelap Gulita
Gempa Cianjur, Ridwan Kamil: 162 Orang Meninggal Dunia, 13.400 Warga Mengungsi
Sadis! Sopir Taksi Online Dibunuh, Leher Dijerat Tali, Mayat Dibuang ke Kolong Jembatan