HARIAN MASSA - Pelaku pembuang dan penendang sesajen di Gunung Semeru, Lumajang, Hadfana Firdaus (32), akhirnya ditangkap polisi.
Pria asal Nusa Tenggara Barat (NTB) itu dijemput paksa, dari Bantul, Jogjakarta, karena tidak mau menyerahkan diri, ke Polda Jatim.
Kepada sejumlah wartawan, Hadfana menyampaikan permintaan maaf karena aksinya menendang sesajen itu telah menimbulkan kemarahan.
Baca juga: Terobos Penjagaan Polres Lumajang, Pria Gangguan Jiwa Serang Polisi dengan Pisau
"Seluruh masyarakat Indonesia yang saya cintai, kiranya apa yang kami lakukan dalam video itu dapat menyinggung perasaan saudara kami mohon maaf yang sedalam-dalamnya," katanya, Jumat (14/1/2022).
Seperti diberitakan, seorang pria membuang dan menendang sesajen di Gunung Semeru. Aksi pria ini viral setelah videonya tersebar luas.
Baca juga: KelasMocca akan Digelar di Kandank Jurank Creative Park Tangsel, Yuk Daftar
Tidak hanya itu, respon masyarakat terhadap aksi pria ini juga beragam.
Banyak yang mengecam aksi tersebut karena dinilai dapat memecah belah kerukunan umat di wilayah tersebut. Apalagi, kepercayaan masyarakat di Gunung Semeru sangat beragam dan hidup rukun damai.
Artikel Terkait
Ketahuan! Tjahjo Kumolo Pakai Masker Editan, Begini Kata Pakar Telematika
Heboh! Ibu Rumah Tangga Dipukuli Suami sampai Kepala Belakang Retak
Rotasi Pejabat Tangsel Berujung Pro Kontra? Ini Alasannya
Ramalan Zodiak Capricorn 3 Januari 2022: Keuangan Lagi Diuji
Ramalan Zodiak Aquarius 3 Januari 2022: Keuangan Perlu Perbaikan
Ramalan Zodiak Pisces 3 Januari 2022: Keuangan Lancar
Pondok Pesantren As-Sunnah Lombok Timur Diserang Warga, Masjid dan Kendaraan Dibakar
Pembakaran Masjid di Pondok Pesantren As-Sunnah Lombok Timur Diduga karena Fitnah
Ramalan Zodiak Aries 3 Januari 2022: Keuangan Cukup Baik dan Dituntut Sabar untuk Ini
Pria Asal Pati Jateng Berikan Seserahan Lamaran Rubicon dan Alphard, Warganet Heboh!